Tugas :
Membuat Data
Empiris Beserta Tabel Distribusi Frekuensi
Mata Kuliah : Pengantar Statistika (Softskill)
1. Buatlah data empiris tentang apa saja . . .
2. Simpan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi . . .
3. Buatlah Grafik
- Histogram
- Pie Chart
- Ogive
Jawab
1. Dibuat data tentang perolehan nilai kuis Matematika Lanjut kelas 2KB05
50, 60, 60, 62, 62, 65, 70, 70, 70, 70
75, 75, 75, 80, 80, 85, 85, 85, 88, 90
90, 90, 90, 90, 95, 95, 95, 95, 95, 95
A. Menentukan Range (R).
Mata Kuliah : Pengantar Statistika (Softskill)
1. Buatlah data empiris tentang apa saja . . .
2. Simpan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi . . .
3. Buatlah Grafik
- Histogram
- Pie Chart
- Ogive
Jawab
1. Dibuat data tentang perolehan nilai kuis Matematika Lanjut kelas 2KB05
50, 60, 60, 62, 62, 65, 70, 70, 70, 70
75, 75, 75, 80, 80, 85, 85, 85, 88, 90
90, 90, 90, 90, 95, 95, 95, 95, 95, 95
A. Menentukan Range (R).
Range
dapat diartikan sebagai jarak antara data terkecil sampai terbesar atau selisih
antara data terbesar sampai terkecil. Dari contoh diatas :
Range (R) = Data terbesar – data terkecil
Range = 95 – 50 = 45
B. Menentukan Interval kelas (i)
Interval Kelas (i) = 1+3,3(Log n)
Dimana n = Jumlah data, maka
Interval Kelas (i) = 1+3,3 (Log 30)
= 1+ 3,3 (1,477) = 5,874 dibulatkan menjadi 6
C. Menentukan Jumlah Kelas (k).
Cara menentukan jumlah kelas (k) yang paling sederhana adalah dengan Rumus :
Jumlah Kelas (k) = Range (R) : Interval kelas (i)
Jumlah Kelas = Range : Interval Kelas (i) = 45 : 6 = 7, 5 dibulatkan menjadi 8
D. Menentukan
kelas
Dalam menentukan kelas, diharapkan semua data yang ada dapat masuk keseluruhan. Data terkecil harus masuk pada kelas pertama, dan data terbesar dapat masuk pada kelas terakhir. Dari persoalan diatas, dapat dibuat interval – interval kelas sebagai berikut.
Kelas I = 50 - 55
Kelas II = 56 - 61
Kelas III = 62 - 67
Kelas IV = 68 - 73
Kelas V = 74 - 79
Kelas VI = 80 - 85
Kelas VII = 86 – 91
Kelas VIII = 92 - 97
E. Menghitung Frekuensi Kelas.
Dalam menentukan kelas, diharapkan semua data yang ada dapat masuk keseluruhan. Data terkecil harus masuk pada kelas pertama, dan data terbesar dapat masuk pada kelas terakhir. Dari persoalan diatas, dapat dibuat interval – interval kelas sebagai berikut.
Kelas I = 50 - 55
Kelas II = 56 - 61
Kelas III = 62 - 67
Kelas IV = 68 - 73
Kelas V = 74 - 79
Kelas VI = 80 - 85
Kelas VII = 86 – 91
Kelas VIII = 92 - 97
E. Menghitung Frekuensi Kelas.
Frekuensi tiap – tiap kelas diartikan sebagai jumlah dari data – data yang sudah dimasukkan kedalam masing – masing kelas. Selanjutnya semua data pengamatan pada masing – masing kelas dihitung dengan menggunakan sistem Tally (tanda : ||||). Frekuensi kelas adalah jumlah dari tanda yang diperoleh. Jika semua langkah dipenuhi, maka dari soal diatas dapat dibuat tabel distribusi frekuensi sebagai berikut.
2. Tabel Distribusi Frekuensi Nilai Kuis Matematika kelas 2KB05
Kelas
|
Nilai
|
Tally
|
Frekuensi
|
I
|
50 – 55
|
|
|
1
|
II
|
56 – 61
|
||
|
2
|
III
|
62 – 67
|
|||
|
3
|
IV
|
68 – 73
|
||||
|
4
|
V
|
74 – 79
|
|||
|
3
|
VI
|
80 – 85
|
||||
|
5
|
VII
|
86 – 91
|
6
| |
VIII
|
92 – 97
|
6
| |
Total
|
30
|
3. Grafik
A. Histogram
A. Histogram
C. Ogive
0 komentar:
Posting Komentar